Bola
-
Chelsea Siap Lepas Penawaran Perdana untuk Dapatkan Cristiano Ronaldo dari Manchester United
BIMATA.ID, Jakarta- Chelsea dikabarkan serius menginginkan servis Cristiano Ronaldo di bursa transfer musim panas ini. Kabarnya Chelsea siap melepas penawaran perdana untuk mendapatkan penyerang berusia 37…
Read More » -
Ajax Resmi Boyong Steven Bergwijn dari Tottenham
BIMATA.ID, Jakarta- Ajax telah merekrut pemain sayap Belanda Steven Bergwijn dari klub Inggris Tottenham Hotspur dengan transfer senilai 31,25 juta euro (31,61 juta dolar), demikian diumumkan…
Read More » -
Selangkah Lagi Gabung Chelsea, Sterling akan Jadi Pemain The Blues dengan Bayaran Tertinggi
BIMATA.ID, Jakarta- Winger Manchester City, Raheem Sterling selangkah lagi akan bergabung dengan Chelsea setelah menyetujui syarat-syarat pribadi dalam sebuah kesepakatan dengan klub asal London tersebut.…
Read More » -
Profil Viqri Ardiansyah, Jebolan Akademi Arema FC yang Akan Jalani Trial di Madrid
BIMATA.ID, Jakarta- Pesepak bola asal Indonesia, Viqri Ardiansyah, sukses mendapat kesempatan untuk menjalani trial dan pelatihan di Madrid, Spanyol. Kesempatan itu didapat Viqri…
Read More » -
Kesepakatan Tercapai, Paul Pogba Bakal Teken Kontrak Empat Tahun di Juventus
BIMATA.ID, Jakarta- Klub Liga Italia Juventus dikabarkan telah mencapai kesepakatan transfer gelandang Paul Pogba yang kini berstatus agen bebas pada bursa transfer pemain musim panas…
Read More » -
Gabung Manchester United, Tyrell Malacia Ingin Ikuti Jejak Van Persie, Nistelrooy hingga Jaap Stam
BIMATA.ID, Jakarta- Tyrell Malacia semringah setelah resmi bergabung dengan Manchester United. Dia memiliki banyak target dan mimpi yang ingin diwujudkan bersama klub berjuluk…
Read More » -
Nusantara Open 2022 Siap Digelar, Prabowo Subianto Cari Bibit Sepakbola Terbaik
BIMATA.ID, Jakarta- Nusantara Open 2022 Piala Prabowo Subianto akan segara digelar pada 16 hingga 31 Juli 2022 mendatang.Turnamen ini juga merupakan…
Read More » -
Hadapi Timnas Indonesia U-19, Pelatih Thailand U-19 Waspadai Suporter Tuan Rumah
BIMATA.ID, Jakarta- Pelatih Thailand U-19, Salvador Garcia, mengatakan laga melawan timnas Indonesia U-19 akan menantang. Hal itu karena faktor suporter tuan rumah yang bakal memadati stadion. Timnas Indonesia…
Read More » -
Ingin Boyong Raheem Sterling, Chelsea Terus Jalin Komunikasi dengan Man City
BIMATA.ID, Jakarta- Klub Liga Inggris Chelsea terus menjalin komunikasi dengan Manchester City soal kemungkinan mendapatkan penyerang sayap Raheem Sterling pada bursa transfer pemain musim panas ini.…
Read More » -
Gabriel Jesus: Ada Banyak Pemain Top di Arsenal
BIMATA.ID, Jakarta- Penyerang Gabriel Jesus mengatakan kehadiran pelatih Mikel Arteta menjadi salah satu faktor untuk dirinya memilih bergabung ke Arsenal pada bursa transfer musim panas ini. Ia…
Read More » -
Teken Kontrak Baru di Liverpool, Gaji Mohamed Salah Cuma Kalah dari 3 Pemain Ini
BIMATA.ID, Jakarta- Liverpool akhirnya berhasil memperpanjang kontrak pemain andalannya asal Mesir, Mohamed Salah. Sang penyerang sayap menambah masa baktinya selama 3 musim. Sebelumnya,…
Read More » -
Mantap Hengkang, Cristiano Ronaldo Bolos Latihan Manchester United
BIMATA.ID, Jakarta- Media-media ternama Inggris dan Eropa kompak mengabarkan bahwa Cristiano Ronaldo telah meminta Manchester United untuk menjualnya di bursa transfer musim panas ini. Ronaldo kabarnya kecewa…
Read More » -
Pulang ke Sevilla, Luuk de Jong Ucapkan Selamat Tinggal ke Barcelona
BIMATA.ID, Jakarta- Setelah sempat dikabarkan tidak ingin meninggalkan Barcelona, Luuk de Jong pada akhirnya mengucapkan selamat tinggal kepada klub dan juga suporter Los…
Read More » -
Newcastle United Siapkan Jersey No. 10 untuk Neymar
BIMATA.ID, Jakarta- Newcastle United dikabarkan telah menyiapkan jersey bernomor punggung 10 untuk menggoda Neymar hengkang dari Paris Saint-Germain (PSG) ke klub Liga Inggris tersebut. Hal…
Read More » -
Piala Indonesia Kembali Bergulir, Arema FC Antusias
BIMATA.ID, Jakarta- Manajemen Arema FC menyambut antusias rencana PSSI untuk menggulirkan kembali kompetisi Piala Indonesia untuk musim 2022-23, setelah vakum dalam tiga tahun terakhir. “Tentu saja…
Read More »